PALI --- Minggu, 18/05/2025. Terkait viral nya siswa keracunan yang terjadi di kabupaten Pali pada tanggal 5/05/2025 hari Senin yang menjadi korban MBG ( Makan Bergizi Gratis ) mengakibatkan 173 siswa keracunan dari tingkat sekolah SD,SMP,SMK kabupaten Pali oleh Pihak penyedia makanan, CV Kita Lestari.
Sudah sekian lama atas keracunan siswa makan bergizi gertis Aliansi Pemuda Perduli Pali ( AP3 ) pada tanggal 15/05/2025 mengadakan akti Dami di dua titik seperti di kantor DPRD dan Kantor Bupati Pali. seharus dalam izin aksi tersebut ada di tiga termasuk di Polres Pali,karena ada suatu hal di Polres Pali di batal kan.
Dalam orasi aksi damai Aliasi Pemuda Perduli Pali ( AP3 ) di kordinator oleh saudara Abdu Rijal di akrab pangil ijal ada Sembilan tuntutan termasuk hasil laboratorium.selesai aksi damai baik dari DPRD yang di hadiri oleh Firdaus Hasbullah dan Wakil Bupati Pali Iwan Tuaji menanda tangani kemufakatan terutama hasil laboratorium 2x24 sesudah dari aksi damai.
Di saat awak media Kabarinvestigasi konfirmasi terhadap ijal selaku koordinator aksi dari Aliasi Pemuda Perduli Pali ( AP3 ) terkait hasil laboratorium via WhatsApp, Mengirim hasil pembicaraan antara ijal dan Plt Kepala Dinas Kesehatan Kabupaten PALI, H.Andre Fajar Wijaya, S.Si MSi.,C.
Menjelaskan.
"Berdasarkan hasil pem laboratorium di BLKM Palembang dari sampel makanan yang diperiksa yang berupa nasi, ikan tongkol suwir, sayur labu jagung, tempe goreng didapatkan hasil formalin, salmonella, shigella, vibrio cholera, hasilnya negatif dan E coli masih dalam batas nilai baku mutu, namun untuk stapylococus aereus pada tempe goreng melebihi nilai baku mutu dimana hasilnya 45000 sedangkan nilai baku.
mutu berdasarkan permenkes RI no 02 tahun 2023 sebesar <100, sedangkan di sampel yg lainnya masih dibawah baku mutu. Untuk air bersih yg berasal dari sumur bor dan air PAM hasilnya Total coliform dan E coli melebihi Nilai baku mutu .
Kemudian, pihaknya juga melakukn pemeriksaan air bersih bersumber dari air sumur bor dan air PAM yang digunakan untuk mengolah bahan pada menu MBG juga sama seperti tempe yang menyatakan kelebihan nilai baku mutu.
“Untuk pemeriksaan air bersih yang berasal dari sumur bor dan air PAM hasilnya total Coliform dan E-Coli juga melebihi nila baku mutu,” ucap dia.
Rep : Novriadi